MAU UANG LEBIH ???

MAU UANG LEBIH ???
MAU UANG LEBIH ???

Selasa, 24 September 2013

Menghasilkan uang dari internet dengan cara mengetik captcha..(1)

Kali ini saya ingin membagikan beberapa cara menghasilkan sesuatu dari internet... Mungkin akan saya buat bersambung karena ada beberapa cara yang saya pernah coba dan lakukan sampai mendapatkan yang menurut saya oke sampai sekarang..

Menghasilkan sesuatu dari internet bisa banyak hal, mulai dari uang, voucher dan bahkan menambah jaringan atau teman. Yang mau saya bagikan disini adalah menghasilkan sedikit uang bahkan sampai voucher belanja dari internet yang pernah saya alami dan bener-bener rasakan. Kerjanya tidak susah bahkan menurut saya sangat gampang asal kita punya jaringan internet yang bagus, mau menyisihkan sedikit waktu dan konsisten.

Yang pertama yang mungkin paling mudah yang bisa dilakukan adalah menghasilkan uang dengan mengetik captcha...:)
Captcha adalah kata-kata singkat berupa huruf atau angka yang muncul yang harus kita ketik ulang.
Setiap kata yang muncul yang diketik ulang dengan benar akan menghasilkan uang.
Memang uangnya tidak besar, tetapi makin banyak captcha yang diketik maka semakin banyak uang yang dihasilkan.

Untuk pengetikan Captcha yang saya gunakan adalah PROTYPER..
Sebelumnya saya pernah menggunakan provider lokal Indonesia yang menawarkan software untuk bisa mengetik captcha lebih banyak dan lebih cepat, namun beberapa kali mereka mengharuskan kita untuk selalu update software sehingga kadang saat kita mau bekerja tidak bisa karena software harus diupdate..
Karena pengalaman tersebut, dan saya sudah merasakan mendapatkan sedikit uang setiap minggunya yang ditransfer ke rekening saya maka akhirnya saya mencoba mencari alternatif lainnya dan saya menemukan provider dari luar negeri yaitu PROTYPER.

Bedanya dengan provider lokal adalah mata uang yang diperoleh dalam USD, dan setiap minggu jika kita sudah mencapai minimal USD 3 maka setiap hari Selasa waktu Indonesia sudah ditransfer masuk ke rekening Paypal/Western Union
Kelemahannya bila menggunakan provider luar negeri adalah uang yang kita hasilkan dalam USD tidak bisa langsung ditransfer ke mata uang Rupiah tiap minggunya, melainkan harus dikumpulkan dulu di rekening Paypal/Western Union sampai sejumlah tertentu (minimal USD 100-150) baru bisa ditransfer ke mata uang rupiah.

Jadi jika teman-teman berminat untuk mencoba mengetik captcha untuk mendapatkan sedikit uang, maka beberapa langkah dan tip yang dapat dilakukan antara lain :
2. Untuk pembayaran dari hasil kerja kita, maka harus mempunyai account di paypal atau western union.
(saya lebih memilih paypal karena tidak dikenakan biaya dan selain bisa ditransfer ke rekening kita di Indonesia juga bisa kita gunakan untuk belanja barang di internet)
3. Setelah menjadi anggota maka bisa mulai mengetik captcha.. Jika ingin mengetik dengan cepat pilih menu "High Speed Worker BETA" di tombol sebelah kiri menu Protyper
4. Jika ingin hasil maksimal, sebaiknya bekerja di saat jam-jam dimana upah kita dibayar maksimum. Biasanya upah maksimum itu ada pada jam 1 - 4 pagi waktu Indonesia 
Tapi bukan berarti waktu lainnya tidak bisa menghasilkan maksimal, jika kita bisa mengetik cepat dan akurat hasilnya, maka upah berapapun juga akan terkumpul sedikit demi sedikit.
Hal yang perlu diingat adalah upah yang dicantumkan adalah upah setiap 1000 catcha yang kita ketik.. software Protypers akan menghitung otomatis upah yang kita peroleh setelah setiap captcha yang benar yang kita masukkan
5. Usahakan mengetik setiap captcha yang muncul dengan benar dan cepat. Jangan terlalu lama karena hanya diberi waktu selama 15 detik saja. Jika lewat dari 15 detik maka kita akan dikeluarkan dan diberi kesempatan sampai 10 kali dikeluarkan (kicked out). Lebih dari 10 kali maka kita tidak bisa mengetik selama waktu tertentu.
6. Ketik captcha yang keluar sesuai dengan apa yang kita lihat. Gunakan huruf besar dan huruf kecil sesuai dengan captcha yang muncul, jika ada angka tulis angka, jika ada spasi diberi spasi, dan abaikan simbol. Ingat!!  jangan pernah menulis ''unknown'' atau menekan tombol ''unknown'' karena kita akan dikeluarkan dari sistem dan tidak diperbolehkan mengetik selama waktu tertentu.
(biasanya kalau saya menemukan captcha yang susah dibaca, main asal ketik saja supaya tidak dikeluarkan dan masih bisa melanjutkan mengetik captcha lainnya..)
7. Sebaiknya menggunakan jaringan internet yang cukup baik. Kalo bisa lebih cepat lebih baik karena akan makin banyak captcha yang bisa diketik. Tapi juga tidak perlu memaksakan diri, dengan jaringan internet yang biasa pun saya dah cukup puas mendapatkan hasil yang lumaya.. Saya anggap kerja ini seperti game, menebak captcha yang muncul..:)

Selain itu, sejak beberapa bulan yang lalu Protyper mengadakan beberapa inovasi antara lain kontes cepat ketik captcha setiap jam nya dan pemenangnya akan mendapatkan hadiah. Namun yang perlu diingat kalo mau ikut kontes adalah kita sudah harus bisa mengetik captcha dengan cepat dan akurat, kalo tidak maka sia-sia hasil yang kita ketik karena kalo tidak menang maka upah kita akan hilang jika ikut kontes dan tidak berhasil menang.
Inovasi lainnya adalah kita bisa mengikuti undian dengan upah yang kita dapatkan. Hadiahnya lumayan besar USD 5, tapi untuk ini perlu keberuntungan kita supaya bisa menang dan tidak ada salahnya dicoba.. siapa tahu bisa menang..:)

Demikian info dari saya tentang salah satu cara menghasilkan sedikit uang dari internet dengan mengetik captcha.. Selanjutnya saya akan cerita tentang cara lainnya untuk menghasilkan uang dan voucher dari internet.. lumayan loh hasilnya kalo kita rajin dan menyisihkan sedikit waktu kita di internet...:)

Selamat mencoba dan silahkan daftar di http://www.protypers.com/?id=907I

4 komentar:

  1. kalo pake rekening bank lokal bisa apa gak gan..

    BalasHapus
    Balasan
    1. saya pakai paypal, setau saya di aturannya ditulis jika mau dicairkan ke bank lokal bisa saja tapi ada biayanya.. saya blm pernah coba sih baru coba utk belanja online saja yg terima pembayaran dgn paypal.. thx u

      Hapus
  2. Terima kasih infonya Gan ... :)

    BalasHapus